Tag: Scamming

Shot trough the heart: Penipu jualan tiket Bon Jovi palsu dengan website bohongan
0 shares991 views
0 shares991 views

Shot trough the heart: Penipu jualan tiket Bon Jovi palsu dengan website bohongan

- Sep 03, 2015

Banyak banget cara untuk menipu di Jakarta, ya. Tapi kalau sampai harus menjual tiket palsu ke fans-nya Bon Jovi rasanya kok kejam betul sih. Jelang konser akbar yang akan diselenggarakan tanggal 11 September besok, muncul laporan calon penonton yang jadi korban penipuan website ticketbonjovi.com. Website ini pura-pura menjual tiket dengan tampilan meyakinkan dan menipu sedikitnya […]