Video viral: Pengendara motor nyaris ditabrak KRL di perlintasan

September 6, 2018
1197 Views
Screenshots Instagram
Screenshots Instagram

Lihat video viral yang memperlihatkan pengendara sepeda motor nyaris tertabrak KRL di perlintasan ini.

Dalam video gak kelihatan palang, tapi kedengaran suara sirine kencang tanda kereta akan melintas.

Dia berhenti sejenak sendirian, paling depan dari antrian kendaraan lain, mepet rel kereta.

Terdengar suara klakson dari belakang.

Entah grogi salah paham atau gimana, pengendara yang katanya emak-emak itu langsung tancap gas, berkelok-kelok dan sesaat kemudian kereta lewat.

Serem banget.

View this post on Instagram

Anjaaay. EMAK siapa nih? . . . .

A post shared by INFO UNIK #1 (@unikinfo_id) on

Gak diketahui kapan dan lokasi kejadian.

VP Komunikasi Perusahaan PT KCI Eva Chairunisa juga menyebut jika hingga saat ini memang ada beberapa lokasi perlintasan yang belum memiliki palang.

ā€œAda beberapa perlintasan yang memang liar tidak ada palang. Tapi prinsipnya ada palang pun kerap kali tetap diterobos,” kata dia, dikutip dari Detik baru-baru ini.

“Saya akan cek kembali perlintasan yang dimaksud karena di gambar tidak terlalu jelas, bisa saja ada palangnya hanya motor tersebut berada setelah palang.”

Hati-hati ya, guys. Yang tertib kalau di perlintasan kereta.

Satu detik saja menentukan nyawamu.


Batok.co: Berita musik dan gaya hidup terkini.

Share your thoughts

You may be interested

Kreator Spongebob meninggal, netizen Indonesia bikin meme pengajian
Viral
0 shares26600 views
Viral
0 shares26600 views

Kreator Spongebob meninggal, netizen Indonesia bikin meme pengajian

Batok.co - Nov 30, 2018

Selamat jalan Stephen Hillenburg.

Nyebrangin papan, motornya selamat orangnya nyebur (video)
Viral
0 shares7364 views
Viral
0 shares7364 views

Nyebrangin papan, motornya selamat orangnya nyebur (video)

Batok.co - Nov 29, 2018

ā€œNgapa lu loncat lontong!ā€