Buru-buru banget nih? Sampai mengabaikan bahaya nerobos palang pintu kereta api

November 21, 2017
967 Views
Screenshots.

Kami gak habis pikir kenapa masih ada saja pengendara yang nekat menerobos pintu palang kereta api.

Seperti dalam sebuah video di bawah contohnya. Ada yang nekat membuka paksa palang kereta api yang tertutup sambil membonceng anak kecil dan beberapa tanpa helm.

Seriusan deh, mengalah beberapa menit gak akan sebegitu menghancurkan hidup kamu kok.

Kamu gak tahu kapan kereta akan datang. Mesin berkecepatan tinggi itu juga gak akan bisa ngerem mendadak tatkala ada pengendara yang terjebak di rel kereta.

Kalau emang buru-buru banget, mending berangkat lebih awal daripada membuka paksa palang kereta atau bisa memilih jalan lain yang gak jadi lintasan kereta api.

Demi keselamatan kamu, sabar menanti palang kereta terbuka aja ya.


Batok.co: Ragam cerita seru dari duniamu. Terkini dan terabsurd dari seluruh penjuru planet.

Tajuk Rencana/Viral

Share your thoughts

You may be interested

Kreator Spongebob meninggal, netizen Indonesia bikin meme pengajian
Viral
0 shares26502 views
Viral
0 shares26502 views

Kreator Spongebob meninggal, netizen Indonesia bikin meme pengajian

Batok.co - Nov 30, 2018

Selamat jalan Stephen Hillenburg.

Nyebrangin papan, motornya selamat orangnya nyebur (video)
Viral
0 shares7314 views
Viral
0 shares7314 views

Nyebrangin papan, motornya selamat orangnya nyebur (video)

Batok.co - Nov 29, 2018

“Ngapa lu loncat lontong!”