Watch: Penumpang All Nippon Airways tonjok-tonjokan di dalam pesawat

May 3, 2017
1212 Views
Foto: Twitter/@FlyANA_official.

Penerbangan delay karena kondisi cuaca yang buruk, masih bisa ditolerir. Namun selain cuaca buruk, penerbangan maskapai Jepang, All Nippon Airways (ANA), terlambat berangkat karena ulah penumpangnya sendiri.

Hari Senin kemarin, penerbangan ANA Flight 6 dari bandara Narita, Jepang, menuju Los Angeles ditunda satu jam 40 menit menit karena seorang pria Amerika yang diduga mabuk menyerang penumpang lain.

 

Sebelumnya penumpang ANA, Corey Hour, upload video pertengkaran tersebut di Twitter, namun sekarang telah dihapus. Ia juga menceritakan kronologi kejadiannya:

 

Pria Amerika tersebut telah ditahan di Jepang. Tapi bukan karena menyerang dan berkelahi dengan penumpang lain, melainkan karena diduga menyerang petugas.

“Tersangka, seorang warga Amerika sedang mabuk dan ditangkap setelah dia melukai seorang pejabat ANA setelah pertengkaran tersebut,” kata anggota polisi bandara kepada AFP seperti dilansir Japan Today.

 

Hingga artikel ini ditulis, ANA belum memberikan keterangan apapun terhadap insiden ini.

Share your thoughts

You may be interested

Kreator Spongebob meninggal, netizen Indonesia bikin meme pengajian
Viral
0 shares26191 views
Viral
0 shares26191 views

Kreator Spongebob meninggal, netizen Indonesia bikin meme pengajian

Batok.co - Nov 30, 2018

Selamat jalan Stephen Hillenburg.

Nyebrangin papan, motornya selamat orangnya nyebur (video)
Viral
0 shares7195 views
Viral
0 shares7195 views

Nyebrangin papan, motornya selamat orangnya nyebur (video)

Batok.co - Nov 29, 2018

“Ngapa lu loncat lontong!”